Cara menginstal windows 7

1. Pada tahap pertama sediakan sebuah CD windows 7 atau juga dapat menggunakan flash disk dengan    syarat flash disk tersebut telah terinstal sebuah file windows
2. Selanjutnya nyalakan laptop  kemudain masuklah ke menu bios untuk setting biosnya agar booting awalnya melalui CD/DVD,  untuk dapat masuk ke menu bios kita dapat menekan tombol f1,f2,atau del tergantung merk laptop


3. Setelah masuk ke menu bios lalu pindahkan ke boot. Kemudian arahkan CD ROM ke bagian paling atas berarti laptop akan booting pertama meggunakan CD/DVD, Lalu tekan f10 untuk save sekaligus keluar.


4.  Setelah leptop menyala tekan  tombol apapun untuk memulai instal windowsnya


5.  Langkah selanjutnya memilih  bahasa waktu dan metode input keyboarnya kemudain klik next


6.  Klik install now untuk melanjutkan install



7.  Berikan centang pada kolom I accept license terms kemudian klik next lagi


8.  Apabila  kita baru menginstal pilih costum dan apabila ingin upgrade windows maka klik upgrade, kita akan pilih costum


9.  Silahkan pilih partisi hardisk yang akan di instal windows  lalu klik next saya sarankan memilih partisi C


10.  Proses instalasi tela berlangsung tunggu 20-30 menit jangan restar atau matikan laptop. Setelah proses selesai  laptop akan restart dengan sendirinya


11. Kemudian masukkan nama pengguna


12. Masukkan password dengan pasword hint untuk mengingatkan apabila tidak ingin menggunakan pasword itu juga boleh dan langsung saja klik next


13. Masukkan product key windows 7, kemudian pilih next. Jika tidak mempunyai product key bisa lewati langkah berikut ini tanpa memasukkan product key.


14.  Kemudian pilih winows update plih sesuai kebutuhan


15.  Kemudian atur Time zone


16. Selanjutnya  tentukan lokas jaringan


17. Poses instalasi windows 7 telah selesai 

Previous
Next Post »